BERITA
Pegawai Teladan Dokter Spesialis - Dokter Umum 2023
08 Jun 2023 | Author : Instalasi Informasi & PKRS
Kamis, 8 Juni 2023; diakhir acara Morning Report dilaksanakan pemberian penghargaan pegawai teladan kepada dokter spesialis dan dokter umum terpilih. Selanjutnya pegawai teladan juga dikukuhkan sebagai Duta Budaya Kerja. Tujuan dari pemilihan pegawai teladan ini adalah untuk menjadi motivasi bagi seluruh pegawai dan bisa membudayakan budaya kerja yang baik.
Dari dokter spesialis terpilih dr. Ni Made Putri Purnama Dewi, M.Biomed, Sp.PD (dokter spesialis penyakit dalam) dan dr. Anak Agung Raka Aris Kusuma, S.Ked untuk kategori dokter umum. Selamat kepada pegawai yang terpilih sebagai duta pegawai teladan dan diharapkan dapat memotivasi pegawai-pegawai yang lain.
.jpg)
.jpg)
.jpg)
.jpg)
.jpg)
Kontak Kami
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KLUNGKUNG
ALamat
Jl. Flamboyan No. 40, Semarapura
rsud.kab.klungkung@gmail.com
Kontak
Telp : (0366) 21172 | Fax : (0366) 21372